Pengertian dan Fungsi Pusat Sumber Belajar

Pusat sumber belajar adalah suatu unit dalam suatu lembaga (khususnya sekolah, universitas atau perusahaan) yang berperan mendorong efektifitas serta optimalisasi proses pembelajaran melalui penyelenggaraan berbagai fungsi yang meliputi fungsi layanan (seperti layanan media, pelatihan konsultasi pembelajaran, dan lain-lain) fungsi pengadaan atau pengembangan (produksi) media pembelajaran, fungsi penelitian dan pengembangan, fungsi lain yang relevan untuk peningkatan efektifitas dan efisiensi pembelajaran.

Baca Juga :  Pengertian Filsafat

Pos terkait